Wednesday, March 9, 2011

Menambahkan Blog ke Google Webmaster Tools

Posted by Naufal Aminur Rahman | Wednesday, March 9, 2011 | Category: |

/
Untuk memanfaatkan layanan Google Webmaster Tools, yang kamu butuhkan hanyalah akun Google. Jika kamu sudah memiliki akun di Google, kamu sudah bisa menggunakan layanan ini.

1. Buka Google Webmaster Tools di alamat http://www.google.com/webmasters/tools

2. dengan akun Google kamu.

gambar log in pada Google Webamster Tools

Mengingat kamu belum mendaftarkan data website / blog kamu, maka tampilan halaman Google Webmaster Tools kamu masih terlihat kosong seperti gambar di bawah ini

Home page Google Webamster Tools

Lalu jika kamu ingin menambahkan website / blogmu ke dalam Google Webmaster Tools, maka klik  , kamu bisa menambahkan website / blogmu sebanyak yang anda kelola.

Kemudian jika kamu telah menambahkan website / blogmu, maka akan muncul tabel  yang berisi daftar-daftar website / blog yang telah kamu masukkan tadi. Setiap website memiliki dashboard tersendiri untuk mengelola dan memonitor masing-masing website / blog.

home page yang sudah ditambahkan website / blog

Nantinya, kamu juga bisa menghapus website / blogmu yang sudah tidak aktif dengan cara memilih salah satu website / blog dan klik tombol

Pada bagian  , kamu juga dapat pesan ringkas mengenai hasil perubahan atas pengaturan yang kamu lakukan. Secara periodik, Google juga akan menampilkan pesan yang berkaitan dengan Webmaster Tools.

Jadi, silahkan kamu bersenang-senang dengan Google Webmaster Tools dulu ya... ^_^

Currently have 3 comments:

Leave a Reply

Social Bookmarking Widget with Magnification Effect